Mimpiku adalah menjadi astronout, agar bisa menjelajah luar angkasa,†ujar Jasmine di depan kelas, yang langsung ditertawakan teman-temannya. Tentu saja Jasmine sedih. Coba kalian bayangkan, bagaimana rasanya kalau mimpi kalian diejek di depan kelas? Lagipula, apa salahnya sih menjadi astronout? Bukankah kita disuruh untuk bercita-cita setinggi langit? Iya, kan? Terus, kenapa Jasmine mala…
Dalam kehidupan sehari-hari ternyata komputer merupakan alat bantu yang sangat efektif untuk meringankan beban manusia. Tanpa komputer adalah mustahil manusia dapat mencapai bulan atau planet lainnya. Komputer dapat bekerja cepat, tepat, cermat, dan mempunyai daya ingat yang sangat besar. Penggunaan komputer sangatlah membantu di dalam perhitungan atau perdagangan yaitu membantu menganalisis…
Semua orang enggak tahu kalau aku terkena penyakit Leukumia. Jangan sampai ada yang tahu kalau aku sedang sakit. Pokoknya jangan sampai ada yang tahu .... Gadis kecil itu berjalan menuju rumahnya. Tiba di rumah, dia langsung berbaring di kamarnya yang berwarna ungu. Hmmm ... siapakah gadis kecil itu sebenarnya? Apakah rahasianya akan terbongkar? Mengapa dia menyembunyikan penyakitnya? Biar eng…
Pemilihan reporter cilik diadakan pada setiap bulannya di sekolah Sabrina. Reporter yang terpilih akan mewawancarai seseorang tentang masalah-masalah tertentu. Nantinya, hasil wawancara akan dimuat di mading dan koran sekolah. Sabrina memang bercita-cita menjadi seorang reporter. Makanya, dia begitu bangga ketika dia terpilih sebagai reporter sekolah. Tapi, tunggu dulu! Ternyata menjadi reporte…
INDEKS 5 BOTANI: SUP TOMAT YANG GOSONG 10 ZOOLOGI: TELUR-TELUR MISTERIUS 15 TUBUH MANUSIA: P3K GADUNGAN 20 EKSPERIMEN: MENGGAMBAR DENGAN CAHAYA MATAHARI 22 FISIKA: GAYA GRUMMEL 27 ASTRONOMI: BINTANG ITU BERNAMA MATAHARI 32 MENGUNGKAP RAHASIA: YANG GRATIS DAN MELIMPAH 37 EKOLOGI: SURAT DARI AFRIKA 42 TANYA KUARK: NYAMUK
Lewat dunia maya, Amelia berhasil menemukan sepupunya, Ambar, yang tak pernah dikenalnya. Meskipun mamanya tak mengizinkan, Amelia bersikeras ingin berlibur ke rumah Ambar di desa, sekaligus ingin bertemu dengan kakek dan neneknya yang ternyata masih hidup. Di sanalah Amelia dan Teman-Teman barunya mengalami petualangan menegangkan ketika mereka tersesat di Hutan sentanu yang angker. Bernarkah …
Meskipun memakai jilbab, Risma itu tomboi banget. Hobinya saja main bola dan enggak suka pakai pakaian yang cantik. Melihat sifat Risma yang tomboi, diam-diam sahabatnya merencanakan make over untuk Risma. Tapi, bakal berhasil enggak ya?
Sekolah berasrama White Sun menjadi sekolah baru bagi Rayne. Di sekolah tersebut, Rayne sekelas dengan Chisey, Elaine, Arabella, Sally, dan Angela. Elaine, Arabella, dan Sally adalah tiga sahabat yang sangat tidak menyukai Rayne, karena ... Rayne buta. Hanya Chisey yang mau bersahabat dengan Rayne. Sementara Angela ... dia terlihat sangat sombong. Menurut Kak Diella, ada satu rahasia berawalan …