Kalimat motivasi sering sekali kita dengar dan baca dari blog hingga media sosial banyak orang. Mengapa mudah sekali menuliskan tentang kalimat-kalimat itu? Dan seolah menggurui dan masih banyak lagi komentar mengenai kalimat-kalimat motivasi yang beredar. Tentu ada alasan tersendiri bagi mereka yang membuat kalimat-kalimat penguat tersebut. Kalimat mempunyai pengaruh besar terhadap seseorang; …