Sebagai salah satu rukun Islam, nilai penting zakat bagi pembentukan pribadi dan masyarakat muslim sejati menuntut penguasaan terhadap pengetahuan akan zakat itu sendiri. Buku ini menyajikan semua aspek yang berkaitan dengan zakat, mulai dari definisi, jenis, hingga cara menentukan dan menghitung nilai zakat. Dilengkapi dengan contoh kasus kontemporer, serta kemudahan yang dihadirkan akan menga…
Setiap orang yang beramal shaleh menghendaki perbuatan itu diterima oleh Allah Subhanahu wa Ta'ala dan berharap pula mendapatkan pahala dari-Nya. Keinginan seperti ituu melekat pada diri manusia. Itu satu hal yang wajar. Tetapi, kita harus hati-hati sebab amal shaleh yang dikerjakan bisa batal, hancur dan hilang jika manusia itu terjangkit virus amal shaleh. Virus amal shaleh bermacam-macam ben…