Siapa berdoa kepada-Ku maka Aku akan menerima permohonannya dan siapa yang meminta ampunan dari-Ku maka Aku akan mengampuninya. (HR. Bukhari & Muslim) Ya Allah... Aku sungguh menyesal, setiap malam Engkau menjumpaiku. Namun, rasa kantukku tiada tertahan. Astaghfirullah... Ya Allah... Bukakan jalan untukku, agar aku selalu berjumpa dengan-Mu di setiap sepertiga akhir malam. Jadika…
Selain halus dan tersembunyi, setan menjebak manusia secara bertahap. Ia tak kenal lelah sebelum berhasil. Ia juga memperhitungkan jenis manusia yang dihadapinya. Makin canggih kualitas seseorang makin canggih juga strateginya. Karena tidak mati-mati, setan juga melalui proses pembelajaran yang sangat panjang dan sangat rapi-canggih (dengan standar kualifikasi dan kompetensi terstruktur). Dia s…
Adik-adik tercinta, tentunya kalian semua suka dengan kisah-kisah. Nah, inilah serial kisah yang paling baik buat kalian, yakni kisah para nabi dan rasul. Dengan mengetahui kisah mereka, kita akan dapat mengambil pelajaran berharga dari kemuliaan hidup mereka, serta bisa mengambil teladan dari akhlaq dan perilaku mereka. Dengan membaca kisah perjalanan hidup mereka juga akan menjadi hiburan bag…
Kita semua tahu bahwa dalam Al-Qur'an terdapat banyak hal yang bisa dikaji. Disamping berisi tentang tuntunan hidup manusia baik dalam hal aqidah, ibadah, maupun mu'amalah secara umum, tetapi juga berisi kisah-kisah ajaib yang menarik jika kita cermati. Sejauh manakah kisah-kisah ajaib diketengahkan dalam Al-Qur'an dan hadis-hadis, maupun kabar-kabar yang selama ini telah beredar ditengah-teng…
uku ini berjudul “Buku Anak Kisah-Kisah Pilihan Dalam Hadits Nabi SAW” , Buku ini berisi kisah-kisah pilihan dari Hadits-Hadits Rasulullah Shallallaahu “Alaihi Wa Sallam. Adik-adik yang shalih dan shalihah...! Kalian pasti suka membaca kisahkan? membaca kisah memang asyik dan menyenangkan. Selain sebagai refresing dan hiburan, membaca juga dapat memberikan hikmah dan pelajaran yang ba…
Membina akhlak mulia anak-anak harus dimulai dari usia dini Umur manusia sangat terbatas, sedangkan keinginannya tiada terhingga banyaknya Dalam menggapai cita-cita kadang manusia tak PEDULI dosa Setiap orang harus Ada kehidupan lagi setelah kita mati mempertanggungjawabkan amalnya Mereka yang beriman banyak beramal saleh akan dimasukkan ke dalam surga para pendurhaka yang mati sebelum bertobat…
Buku ini membagikan lima kisah perjuangan para sahabat Rasulullah yang berjuang untuk islam. Pejuang-pejuang tersebut yaitu: Sayyidina Hasan dan Husain, Sayyidina Umair bin Abi Waqqash, Sayyidina Abu Sa'id al-Khudri, Sayyidina Rafi' bin Khadij, Sayyidina Jabir bin Abdullah. KIsah-kisah tersebut dapat dijadikan inspirasi bagi anak-anak agar dapat menjadi generasi yang peduli terhadap agama dan m…