uku ini membahas tentang panduan ibadah yang sangat penting untuk diketahui dan diamalkan bagi Muslimah. Di antara ibadah-ibadah tersebut adalah: • Qiyamullail; waktu dikabulkannya segala hajat & kunci kemuliaan Muslimah • Puasa-puasa sunnah dan keutamaannya bagi Muslimah • Dzikir dan doa-doa bagi Muslimah serta keutamaannya • Membaca dan mempelajari Al-Qur’an serta keutamaannya • B…
Zaman yang berkembang dengan segala dinamikanya menghadirkan kerumitan masalah baru yang belum ada sebelumnya. Hal tersebut secara langsung juga melimpahkan 'masalah' dalam urusan ibadah. Ada hal-hal yang tidak lagi cukup dengan yang biasa, namun butuh penjelasan dan jawaban yang lebih rinci dalam konteksnya terhadap masalah-masalah terkini. Karena itu, biarkan ulama yang memandu kita. Ya, k…
Apa rahasia kesuksesan dan kebahagiaan bagi orang beriman? Menyerahkan diri kepada Tuhan. Menjalani hidup hanya untuk-Nya dengan mengandalkan bimbingan dan bantuan-Nya di semua bidang kehidupan. Itulah inti ikhlasruh segala amal. Selain menjadi penentu diterima-tidaknya amal kita di sisi Allah, ikhlas sejatinya merupakan fitrah kita yang murni dan ilahi. Melatih hati yang ikhlas berarti k…
OS Al Mursalaat 77 ayat 25-28: Bukankah KAMI menjadikan bumi (tempat) berkumpul, orang-orang hidup dan orang-orang mati? Dan KAMI jadikan padanya gunung-gunung yang tinggi dan KAMI beri minum kamu dengan air tawar? Kecelakaan yang besarlah pada hari itu bagi orang-orang yang mendustakan. Di bumi lah Rabbul 'alamin menurunkan Nabi Adam as dan ibu Hawa as dari surga, agar menjalani fitrah penc…
Khulafaur Rasyidin berasal dari kata Khulafa’ dan Ar-Rasyidin. Khulafa’ artinya pengganti, sedangkan Ar-Rasyidin artinya mendapat petunjuk. Jadi, jika digabungkan Khulafaur Rasyidin artinya pengganti yang mendapat petunjuk. Khulafaur Rasyidin adalah pemimpin yang bersedia untuk menggantikan tugas-tugas Rasulullah SAW. sebagai kepala negara, pemimpin pemerintahan, dan pemimpin umat Islam. Ti…
Setiap Muslim pastilah menginginkan keberkahan dan kebahagian dalam hidupnya. Tapi, kebanyakan mereka belum mengetahui, amalan-amalan apa saja membuat diri dan keluarganya senantiasa diliputi keberkahan oleh Allah Subhanahu wa Taala. Di buku inilah, Syaikh Ali Jaber akan memaparkan amalan-amalan yang dapat membuat kehidupan seorang muslim dan keluarga senantiasa diliputi keberkahan dan kebah…