Buku ini berisi tentang kisah, cerita, dan dongeng terkenal dari berbagai macam belahan dunia. Maksud Penulisan dari buku ini tidak lain sebagai bacaan aIternatif untuk meningkatkan kembali kesadaran membaca bagi generasi Penerus. Dan dengan adanya buku Bunga Rampai Dongeng dan Cerita Dunia ini diharapkan generasi Penerus memiliki banyak pilihan bacaan selain buku-buku cerita rakyat dalam neger…
Dongeng sebelum tidur ini terdiri dari dua belas buku dan setiap buku berisi 30 judul yang diperuntukkan bagi anak-anak muslim. Orang tua yang tidak sempat mendongengkan cerita islami kepada anak-anaknya dapat menghadiahkan buku ini kepada si buah hati. Namun sebaiknya buku ini menjadi pegangan bagi para orang tua untuk mendongeng, sebab dongeng mampu mendekatkan hati dan jiwa anak-anak kepada …
Membacakan dongeng jauh lebih efektif daripada hanya mendongeng saja. Membaca dongeng melibatkan keaktifan dari anak-anak. Anak-anak bisa diajak untuk melihat gambar tokoh-tokoh seperti kancil, singa, kura-kura atau burung bangau. Dengan membacakan dongeng maka anak juga bisa aktif menggunakan mata dan telinga. Cerita-cerita dalam buku ini dapat menjadi sarana bagi para orang tua yang ingin men…
Membacakan cerita atau dongeng sebelum tidur dapat membentuk karakter positif pada anak. Tentu saja, cerita yang dibacakan harus mengandung pesan moral yang baik, seperti kejujuran, keberanian, empati, kesabaran, serta ajakan untuk berbuat baik. Contohnya kesabaran Nabi Ayub bisa menjadi teladan anak-anak agar tidak mudah putus asa. Kejujuran Abdul Qodir akan menyemangati anak-anak agar berani …