Pasien: "Dok, saya minta dibuatkan surat izin tidak berpuasa ya." Dokter: "Surat izin tidak berpuasa? Penyakit Anda sebenarnya tidak menghalangi untuk berpuasa." Pasien: "Tapi saya takut penyakit batu saluran kencing saya kambuh karena kurang minum, Dok. Saya malu dengan keluarga di rumah sehingga saya memerlukan surat izin dari dokter." Dokter: "Hehehe... Ada-ada saja." Penggalan cerita…
Dia kyai yang nyeleneh. Suka tidur di mana saja, pada saat shalat Jumat, pada saat rapat, bahkan pada saat menjadi pembicara; dia satu-satunya Presiden yang mempersilakan rakyat datang ke Istana Presiden hanya dengan sandal jepit; dia suka mengritik dengan humor dan jika balik dikritik dengan santainya akan bilang, "Gitu aja kok repot! ". Yahh, dia lah Presiden terlucu sedunia, K. H Abdurrahman…
Buku yang ada dihadapan Anda ini merupakan kumpulan humor-humor lucu yang memang benar- benar terjadi, dan beberapa anekdot lain yang membuat orang bisa tersenyum dan tertawa. Bacalah humor-humor ini lalu tersenyumlah, karena senyum itu dapat membahagiakan rohani, membangkitkan gairah, dan melapangkan dada. Humor adalah bingkisan mahal dan gratis yang bisa Anda persembahkan kepada orang lain…