Dr. H. Ridwan Abdullah Sani, M.Si. mengemukakan pemikiran rasional tentang proses penciptaan diri dan penciptaan alam semesta untuk menambahkan keimanan. Proses penciptaan tersebut secara ilmiah ternyata sejalan dengan keterangan dalam Alquran. Alquran menjelaskan tahapan pembentukan calon janin di dalam rahim secara akurat, mulai dari nuthfah, 'alaqah, mudhghah, dan akhirnya menjadi janin. Ter…
Al-Quran is always one step ahead of science. Hal ini dapat diartikan bahwa Al-Quran selalu selangkah di depan penemuan-penemuan sains modern masa kini. Setiap kali ada penemuan-penemuan hebat pada setiap abad, ternyata Al-Quran sudah menjelaskannya terlebih dahulu. Al-Quran banyak berisi ayat-ayat mutasyabihat yang menjelaskan mengenai sains. Ada yang tersirat secara jelas maupun tersamar d…