Kesalahan adalah bagian dari perilaku manusia. Kesalahan dapat hilang dengan sikap saling memaafkan. Dalam buku ini, Arif Rahman Hakim mengingatkan pada pembaca tentang kesalahan-kesalahan di masa lalu. Kesalahan di waktu kecil, remaja, hingga dewasa yang senantiasa menggelayut di memori pembaca. Penulis juga mengajak pembaca menyadari bahwa kesalahan adalah bagian dari dosa yang wajib diben…
Cari motivator lain yang tidak akan pernah menomorduakan Anda. Yang tidak peduli apakah saat itu Anda memiliki uang atau tidak. Yang bersedia mendengarkan apapun keluhan Anda. Dan yang selamanya ada di sisi Anda. Itulah diri Anda sendiri. Jika Anda mampu menjadikan diri sendiri sebagai motivator utama dalam hidup maka Anda sudah mendapatkan the true moticational source. Buku ini akan menadu …
Sering kali kehidupan tak memberikan apa yang kita inginkan. Tetapi, tak jarang pula kehidupan memberikan apa yang tak kita minta. Satu waktu, begitu mudahnya apa yang kita panjatkan terkabulkan, tapi di waktu yang lain sulitnya tak tertangguhkan, meski kita sudah "membanting-banting tulang". Kehidupan yang kita jalani memang tak ubahnya seperti roda yang berputar; kadang kita berada di atas, k…
Berpikir positif adalah selalu percaya dan yakin bahwa dirinya baik, orang lain juga baik. Tidak pernah menggunjingkan, mencela, dan berprasangka buruk terhadap orang lain maupun keadaan yang akan terjadi alias selalu optimis dalam semua kondisi. Bisakah hal ini kita lakukan? Jawabnya, tentu saja bisa. Produktif adalah sifat dimana kita mampu menghasilkan terus dan dipakai secara teratur unt…