Di pantai utara Jawa ada sebuah desa nelayan yang bernama Suka Makmur. Sebagian besar penduduknya hidup bergantung dari pendapatannya sebagai nelayan. Mereka hidup damai sejahtera. Itu semua tak lepas dari peran seorang tokoh yang disegani bernama Ki Subroto yang arif dan bijaksana. Ki Subroto mempunyai seorang bayi bernama Sena. Pada suatu hari, saat Ki Subroto sedang melaut kapalnya dihant…